Notifikasi telah dikeluarkan oleh id-SIRTI, organisasi yang diampu Kemkominfo antara lain untuk menangani insiden seperti serangan siber, kepada mitra yang bekerjasama seperti penyelenggara layanan internet, NAP maupun Kementrian/Lembaga.
Kepada masyarakat luas, sebelum mengaktifkan komputernya, diminta untuk melakukan aktivitas sesuai lampiran infografis berikut.